Cara-Cara Daftar Paket Internet Telkomsel (Optima, Ultima, Modem dan Tablet)

4 komentar
Pada postingan kali ini icalcell.com kembali mengulas tentang cara pendaftaran paket internet dari telkomsel. Seperti sebelumnya telah kami posting tentang cara mendaftar paket BBM Gaul Banget dari Indosat dan Cara Dapat Nelpon Gratis dari Telkomsel. Kali ini kita sampai pada paket layanan data Telkomsel yang sangat bervariatif.

Paket Internet Semua provider menawarkan paket kuota dan paket unlimited sama seperti halnya telkomsel yang menyediakan paket flash optima (unlimited) dan flash  kuota. Disamping itu ada juga paket modem dan tablet khusus untuk yang menggunakan modem GSM dan tablet seperti OS Android.

Paket flash telkomsel unlimited sendiri sebenarnya juga diperuntukkan untuk modem GSM yang digunakan oleh komputer/pc, hanya saja untuk pemakaian download-download tidak memungkinan, karena kuota yang tidak begitu banyak. Tetapi untuk keperluan browsing dengan 1 pc saja, kami rasa sudah lebih dari cukup.

Paket unlimited telkomsel harganya bervariatif, mulai dari 60rb untuk 15 hari dengan kuota 600MB dan 130rb untuk 30 hari dengan kuota 1,5GB. Untuk paket modem dan tablet sendiri untuk 1 bulannya adalah 250rb dengan kuota 4,5GB.Ada juga paket harian dengan harga 6rb tetapi ini tidak kami sarankan, karena kuota yang sangat sedikit untuk pemakaian di pc. Karena jika kuota habis dengan otomatis kecepatan akan dibatasi (sangat lambat).

Cara-Cara Daftar Paket Internet Telkomsel (Optima, Ultima, Modem dan Tablet)

Bagi anda yang ingin lebih irit pemakaiannya pulsa internetnya menggunakan telkomsel bisa menggunakan alternatif dengan mendaftar paket kuota, artinya kita membeli kuota internet bukan membeli waktu internet, jadi misal paket harian 2rb dengan kuota 40MB, jika kuota 40mb itu habis, maka akan mengurangi pulsa reguler yang ada. Tetapi harganya jauh lebih murah dibanding paket unlimited dan paket modem/tablet.

Untuk mendaftar paket internet dari telkomsel entah itu paket unlimited, paket kuota dan paket modem/tablet, bisa dengan mengakses di *363#. bisa juga dengan mengirimkan SMS dibawah ini:
Cara aktifkan paket kuota : ketik Flash(spasi)nominal pulsa contoh Flash 6K
Cara cek kuota : ketik Flash Info
Cara Berhenti : ketik Flash Off
Jika ada balasan dari setiap pesan yang diterima, jawab dengan Flash Ya.

Untuk paket unlimited
Ketik: UL(spasi)nominal, contoh UL 160K
Cara cek kuota: UL Info
Cara berhenti: UL Off
Jika diminta untuk membalas, ketik UL YA.
Semua pesan dikirim ke 3636.

Itulah cara-cara daftar paket internet telkomsel (paket optima, paket ultima, paket modem/tablet).

Related Posts

4 komentar

  1. link alternatif royalflush88 selalu memberikan bonus setiap harinya

    royalflush88
    idrbola88
    cintabokep69
    cekinfo
    pecintahentai

    BalasHapus
  2. rajaremi Poker Dengan teknologi terkini, poker kami menawarkan permainan seru dan kemenangan besar dimana konsepnya adalah pemain lawan pemain. Poker Online Seperti game online di handphone, anda bisa bermain dimana saja, kapan saja bahkan hanya dengan satu tangan. Pelajari lebih lanjut atau download aplikasi Poker kami sekarang baik di Android ataupun di iOS, meja yang cepat dan privasi terjamin menanti anda.

    BalasHapus

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter